Cara Membuat 2 akun BBM pada Smartphone

Kuliah Saya - Baik Sobat Mungkin kalian mengalami satu permasalahan  sama seperti yang saya alami, jadi hanya dengan mempunyai 1 akun BBM saja terkandang semua kontak campur aduk jadi 1, mulai dari rekan kerja, kuliah, teman, keluarga, bahkan dengan kontak-kontak hasil broadcast yang kita tidak kenal, terkadang  buat kalian yang ingin punya 2 BBM sekaligus untuk kebutuhan kerja, atau hanya sekedar untuk jahil-jahilin temen pasti penasaran gimana caranya.

Baik langsung saja, kali ini saya akan berbagi aplikasi BBM Clone. dengan aplikasi BBM Clone ini kita bisa mengkostum sendiri tampilan di aplikasi BBM kita, seperti menganti background aplikasi, mengganti warna font dan lain-lain. dan tanpa menghapus aplikasi dan akun BBM yang lama kita bisa menginstall BBM Clone ini di Smartphone yang sama.

Untuk mendapatkan aplikasi BBM Clone ini silahkan download pada Link di bawah ini,

Related image

BBM Clone Mod.apk       DOWNLOAD

Setelah selesai download silahkan install pada smartphone anda. dan silahkan daftar akun baru seperti biasa.
Selamat sekarang Anda sudah mempunyai dua BBM pada Smartphone Anda. Semoga bermanfaat.


EmoticonEmoticon